Persahabatan sering berakhir dengan cinta
Tetapi cinta kadang berakhir BUKAN dengan persahabatan
Kita harus sedikit menyerupai satu sama lain
untuk mengerti satu sama lain
Tetapi kita harus sedikit berbeda
Untuk mencintai satu sama lain
Cinta yang belum matang berkata:
“Aku cinta kamu karena aku butuh kamu”
Cinta yang sudah matang berkata:
“Aku butuh kamu karena aku cinta kamu”
Cinta memasukkan kesenangan dalam kebersamaan
kesedihan dalam perpisahan harapan pada hari esok kegembiraan di dalam hati
Siapa pun yang mempunyai hati penuh cinta selalu mempunyai sesuatu untuk diberikan
Cinta sejati dimulai ketika tidak sesuatu pun diharapkan sebagai balasan
Segera sesudah kita belajar mencinta
Kita akan belajar untuk hidup
Cinta tidak dapat dipaksakan
Cinta tidak dapat dibujuk dan digoda
Cinta muncul dari Surga tanpa topeng dan tanpa dicari
Cobalah bernalar tentang cinta dan engkau pun
akan kehilangan nalarmu
Berhenti merasa takut dari apa yang mungkin salah atau yang kamu pikir bisa benar. Jika positif, bertindak dan cari jawabannya.
Bijak bukan berarti tak pernah salah. Kaya bukan berarti tak pernah susah. Sukses bukan berarti tak pernah lelah.
Hari ini bukanlah hari untuk menyerah. Tapi hari ini adalah hari untuk tetap semangat mencapai semua cita-cita
Doaku hari ini: Tuhan, jika yang aku lakukan hari ini adalah kebaikan, tolong bantu aku. Tapi jika bukan, tegurlah aku dengan caraMu.
Meski tahu dia selalu ada untukmu, tak berarti kamu mencarinya ketika butuh. Tak peduli betapa besar cintanya, suatu saat dia akan lelah.
Kadang, kamu memilih tuk tak peduli pada seseorang, karena kamu takut disakiti. Kembali mencinta setelah patah hati bukan hal yg mudah!
Menyedihkan ketika seseorang yg pernah menjadi bagian penting dalam hidupmu, kini menjadi seseorang yang pernah kamu kenal.
RASA yang selalu menemukan jalannya kembali adalah CINTA yang sesungguhnya tak pernah PERGI.
Tak seorangpun bisa mengubahmu atau membuatmu lebih dewasa, kecuali kau sendiri benar-benar siap & menginginkannya
Hidup tidak akan pernah adil, sampai kamu mengerti bahwa tiap orang berbeda dengan keistimewaannya sendiri.
Kebencian tak akan membuatmu jujur tentang dirimu, karena yang membenci akan menerima kebencian, yang mencinta akan menerima cinta.
Cintai diri sendiri sebelum mencintai orang lain. Menerima dirimu apa adanya dan kesederhanaan kamu membuat orang lain bahagia.
Jangan takut akan perubahan. Kita mungkin kehilangan sesuatu yang baik, namun kita akan peroleh sesuatu yang lebih baik lagi.
Kdg saat kita meminta Tuhan memberi kekuatan, Ia memberi kita rasa sakit. Kenapa? Karena itulah yang membuat kita kuat.
Cinta kasih adalah perasaan hati, yang harus diungkapkan dengan hati, bukan hanya dengan rayuan atau pujian.
Ketika kamu mencintai seseorang, berusahalah cintai kekurangannya, bukan hanya mengubahnya seperti yang kamu mau.
Selalu ada harapan, bagi mereka yang berdoa. Selalu ada jalan, bagi mereka yang meminta.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar